Halaman berisi artikel tentang “Kursi” yang bisa anda baca, hanya di arsitag.com. Website desain, bangun, dan arsitektur nomor 1 terlengkap di Indonesia.
Artikel diurutkan dari bulan December 2024.
Konsep ruang dalam ruang hingga multifungsi menciptakan privasi dan keakraban yang menghubungkan semua komponen desain interior ruang tamu tanpa kursi ini!
Meja dan kursi menjadi bagian penting agar mewujudkan fungsi taman sebagai tempat nongkrong yang nyaman. Tak hanya nyaman, desain yang menarik tentunya bakal membuat pengalaman bersantai semakin berkesan. Bangku taman lipat kayu, bangku semen, kursi Acapulco, hingga kursi rotan estetik merupakan pilihan menarik untuk dicoba. Simak penataan meja kursi outdoor berikut.
Desain kursi teras minimalis tidak hanya mempercantik tampilan teras, tetapi sekaligus menjadi tempat baru untuk menikmati udara sejuk di sore hari. Sesuaikan pilihan kursi teras minimalis dengan tema agar meningkatkan estetika eksterior rumah. Pastikan memilih bahan kursi yang awet dan tahan cuaca karena diletakkan outdoor. Lengkapi pula dengan meja kecil untuk camilan dan kopi.
Ingin mencari desain kursi kayu minimalis yang cocok dengan rumah Anda? Atau ingin mencari kursi berbahan kayu sebagai pelengkap area kerja di rumah? Kursi kayu ampuh menjadi kursi serbaguna sekaligus untuk ruang makan. 4 rekomendasi kursi kayu ini sangat cocok untuk Anda yang mengedepankan efisiensi furnitur untuk beragam fungsi ruang.
Semenjak pemberlakuan WFH atau sistem kerja dari rumah, desain home office semakin menjadi kebutuhan yang esensial. Menata ruang kerja sesuai dengan selera turut berpengaruh dalam mendukung produktivitas kerja. Termasuk menyiapkan kursi kantor yang nyaman. Intip inspirasinya menggunakan kursi ergonomis, kursi rotan minimalis nan estetik, kursi lesehan ala Jepang, ataupun satu set kursi dan meja kerja untuk digunakan bersama.
Kursi sudut minimalis dapat menjadi solusi bagi Anda yang menghadapi keterbatasan ruang di rumah. Anda pun bebas menentukan fungsinya. Apakah untuk area khusus bersantai, tempat khusus membaca, ataupun bekerja. Cukup dengan meletakkan satu perabot multifungsi, Anda bahkan dapat menciptakan satu ruang multifungsi untuk berbagai aktivitas. Berikut inspirasinya.
Meja dan kursi makan menjadi furnitur utama yang menjadi nyawa di ruang makan. Pamilihan desain yang tepat mampu menciptakan momen kumpul keluarga yang lebih nyaman. Memilih meja kursi minimalis kini dianggap mampu memberikan tampilan yang menarik pada ruang makan. Anda pun bebas memilih berbagai material meja seperti kayu solid, kaca, beton, hingga marmer.
Kafe tema industrial biasanya memberikan kesan maskulin, serius, strong, namun tetap nyaman. Salah satunya adalah desain Votrro Coffee & Bar. Votrro mengusung konsep fusion, yaitu bisa menjadi cafe di pagi hari dan bar di malam hari. Votrro memadukan desain vintage dan industrial dengan komposisi warna yang elegan dan nyaman.
Jl. Mampang Prapatan 17C, Mampang Prapatan, Jakarta Selatan, 12790
Informasi Kontak Layanan Pengaduan Konsumen
PT. TRITAMA GEMILANG SUKSES
No Telp: 0812-9001-9010
Email: customerservice@arsitag.com
Direktorat Jenderal Perlindungan Konsumen dan Tertib Niaga Kementerian Perdagangan Republik Indonesia