All Projects   |   Omah Ijo Village

Omah Ijo Village (5 Photos)

Published: 25 November 2016

Description

Pada dasarnya daerah Condongcatur merupakan daerah yang berkembang. banyak perkembangan yang terjadi di daerah tersebut, mall, hotel, rumah sakit sudah berkembang mengelilingi daerah tersebut. Seiring perkembangan zaman maka berbagai macam inovasi hunian pun bermunculan. pada daerah tersebut perkembangannya cukup signifikan. Tujuan di rencanakan pengembangan hunian ini adalah mengajak para investor untuk ber-investasi pada hunian Omah Ijo Village. Hunian dengan jumlah 4 unit yang berlokasi di kota Sleman tersebut mengusung konsep minimalis tropis, dimana desain di buat dengan tema tropis dan di sesuaikan dengan kondisi lapangan serta tetap memaksimalkan potensi yang sudah ada pada site tersebut.  Perencanaan rumah tinggal tentu banyak guideline sebagai dasar perencanaan, konseptual dari bangunan ini berawal dari bentukan tapak yang memanjang (linear), yang kemudian dituntut dengan menanggapi bentukan tapak yang membujur dari barat ke timur. beberapa hal perlu diperhitungkan mulai dari lintasan matahari, view potensial di sekitar site, jarak jalan pada depan rumah yang di desain, penataan landscape kawasan, penataan landscape rumah.pemanfaatan potensi gunung merapi menjadi 'gudeline' utama dalam perencanaan bangunan ini. menerapkan kaca lebar dan berbagai bukaan untuk mengoptimalkan view ke arah utara. dan berfungsi sebagai pencahayaan alami dan penghawaan alami. Arsitektur Minimalis Tropis menjadi konsep dasar dalam perencanaan bangunan ini, bentukan bangunan dengan atap pelana bersudut kemiringan tidak terlalu tinggi menjadi konsep dasar ide rancangan yang di terapkan dalam bangunan cluster perumahan Omah Ijo Village.

Pada dasarnya daerah Condongcatur merupakan daerah yang berkembang. banyak perkembangan yang terjadi di daerah tersebut, mall, hotel, rumah sakit sudah berkembang mengelilingi daerah tersebut. Seiring perkembangan zaman maka berbagai macam inovasi hunian pun bermunculan. pada daerah tersebut perkembangannya cukup signifikan. Tujuan di rencanakan pengembangan hunian ini adalah mengajak para investor untuk ber-investasi pada ...

Show lessShow more

Project Status: Konsep

Project Year: 2016

P+Us Architects Studio Omah Ijo Village Condongcatur, Depok Sub-District, Sleman Regency, Special Region Of Yogyakarta, Indonesia Yogyakarta, Indonesia Concept  16982
P+Us Architects Studio Omah Ijo Village Condongcatur, Depok Sub-District, Sleman Regency, Special Region Of Yogyakarta, Indonesia Yogyakarta, Indonesia Isometric Floorplan & Section  16983
P+Us Architects Studio Omah Ijo Village Condongcatur, Depok Sub-District, Sleman Regency, Special Region Of Yogyakarta, Indonesia Yogyakarta, Indonesia Front View  16984
P+Us Architects Studio Omah Ijo Village Condongcatur, Depok Sub-District, Sleman Regency, Special Region Of Yogyakarta, Indonesia Yogyakarta, Indonesia Bird Eye View  16985
P+Us Architects Studio Omah Ijo Village Condongcatur, Depok Sub-District, Sleman Regency, Special Region Of Yogyakarta, Indonesia Yogyakarta, Indonesia Front View  16986

Foto Inspirasi Desain

ExteriorRumah