All Projects | Nw House
Published: 22 December 2024
Description
NW House, berlokasi di selatan kota Jakarta. Tapak dari bangunan ini terletak pada sebuah lingkungan cluster yang masih dikelilingi oleh lahan terbuka. Rumah ini menjadi salah satu rumah pertama yang menempati lahan terbuka di cluster ini. Selain itu elevasi dari tapak rumah ini pun terletak di elevasi tertinggi, mengingat lahan cluster yang cukup berkontur. Dengan luas lahan 300 sqm, klien mempunyai space yg cukup untuk memenuhi seluruh kebutuhan ruangnya. Kami sebagai arsitek berkolaborasi cukup baik dengan klien baik secara kebutuhan atas fungsi dan idealisme desain, sehingga menciptakan berbagai sudut yang tidak hanya fungsional, tetapi juga baik secara visual.
NW House, berlokasi di selatan kota Jakarta. Tapak dari bangunan ini terletak pada sebuah lingkungan cluster yang masih dikelilingi oleh lahan terbuka. Rumah ini menjadi salah satu rumah pertama yang menempati lahan terbuka di cluster ini. Selain itu elevasi dari tapak rumah ini pun terletak di elevasi tertinggi, mengingat lahan cluster yang cukup berkontur. Dengan luas lahan 300 sqm, klien mempunyai space yg cukup untuk memen...
Show lessShow moreProject Status: Terbangun
Project Year: 2023
Project Cost(IDR): IDR 751 juta - 1 milyar
Lokasi: Jakarta Selatan, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta, Indonesia