All Projects | Project Kost Milik Ms. Rn
Published: 25 December 2024
Description
Perencanaan dan Pembangunan oleh team dealin fortuna architect berlokasi di Seturan yang merupakan lokasi strategis bagi unit-unit rumah kost. Nama Kost : Canela Living Konsep Desain Modern Luas tanah 260 M2 Luas bangunan LT1 220 M2 LT2 200M2 Luas kamar 3x4,5 m Jumlah kamar 18 TYPE KOS exclusiveProject Status: Terbangun
Project Year: 2021
Project Cost(IDR): IDR 1,5 milyar - 2 miliar
Lokasi: Maguwoharjo, Kec. Depok, Kabupaten Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta, Indonesia