All Projects | Rumah Tahfiz Lamata Ulul Albab
Published: 23 April 2021
Description
Perencanaan Rumah Tahfiz Lamata berada di jalan poros Wajo, Kelurahan / Desa Lamata, Kabupaten Wajo. Bangunan Rumah Tahfiz lamata memiliki luas lahan 5034 meter persegi, memiliki fungsi sebagai ruang public, komunity space, tempat tinggal ustadz maupun para santri, fungsi privasi, dan ruang belajar santri atau kelas santri. Rumah tahfiz lamata menerapkan struktur Struktur kayu 1 sampai 2 lantai dengan tema arsitektur yang diterapkan yakni perpaduan antara Arsitektur modern dan tradisional dalam suatu tipologi bangunan yang tersebar dengan fungsi yang berbeda beda.
Perencanaan Rumah Tahfiz Lamata berada di jalan poros Wajo, Kelurahan / Desa Lamata, Kabupaten Wajo. Bangunan Rumah Tahfiz lamata memiliki luas lahan 5034 meter persegi, memiliki fungsi sebagai ruang public, komunity space, tempat tinggal ustadz maupun para santri, fungsi privasi, dan ruang belajar santri atau kelas santri. Rumah tahfiz lamata menerapkan struktur Struktur kayu 1 sampai 2 lantai dengan tema arsitektur yang dit...
Show lessShow moreProject Status: Dalam Pembangunan
Project Year: 2021
Project Cost(IDR): IDR 51 juta - 75 juta