All Projects | Tapak Dog Park
Published: 18 December 2024
Description
Sebuah bangunan Mixed Use yang berfokus pada area Taman sebagai Dog Park, dikelilingi area komersial yang menunjang fungsi utama bangunan tersebut. Eksplorasi warna dicari dari warna yang memiliki pengaruh ke psikologi hewan - terutama anjing.Project Status: Terbangun
Project Year: 2023
Project Cost(IDR): IDR 3,1 milyar - 6 miliar
Lokasi: Alam Sutera, Kunciran, Kec. Pinang, Kota Tangerang, Banten, Indonesia