Halaman berisi artikel tentang “Desainer” yang bisa anda baca, hanya di arsitag.com. Website desain, bangun, dan arsitektur nomor 1 terlengkap di Indonesia.
Artikel diurutkan dari bulan November 2024.
Arsitektur lanskap adalah ilmu perencanaan, perancangan, dan pengelolaan bentang alam menjadi lahan binaan yang memberi nilai tambah bagi manusia dan ekosistem. Artinya, lingkungan alam di luar bangunan, itu merupakan “lahan kerja” yang bisa dikelola oleh seorang arsitek lanskap. Jenis-jenis lanskap yang dimaksud ialah pekarangan atau taman rumah, taman lingkungan, taman-taman kota, taman hiburan, hingga hutan kota.
Arsitek profesional dapat mendesain rumah ideal sesuai dengan kebutuhan dan keinginan Anda menggunakan keilmuannya untuk menghasilkan rumah yang nyaman, berfungsi dengan baik, serta sedap dipandang. Sedangkan, desainer interior membantu Anda menciptakan ruangan yang lebih nyaman dengan penataan furnitur yang baik dan dekorasi rumah yang estetis. Terakhir, kontraktor akan membantu membangun semua rancangan itu menjadi nyata.